Ibu kota Rusia telah berubah secara drastis selama berabad-abad. Para seniman terbaik Rusia memiliki pandangan tersendiri ketika melihat kota Moskow, dan beginilah mereka melihatnya.
Melalui perjalanan waktu, ibu kota Rusia mengalami beberapa perubahan. Namun, pernahkah Anda membayangkan bagaimana potret kota Moskow melalui sapuan nuansa warna-warni dari kanvas pelukis-pelukis handal Rusia? Mari kita simak.
Lapangan Merah Moskow — Fyodor Alexeyev (1801)
Menara Sukhareva — Alexey Savrasov (1872)
Sebuah Halaman di Kota Moskow — Vasily Polenov (1878)