Howitzer Swagerak Msta-S Rusia Sukses Hancurkan 'Musuh' (VIDEO)

Kementerian Pertahanan Rusia/YouTube
Baik musuh tunggal maupun berkelompok berhasil diluluhlantakkan.

Personel artileri Distrik Militer Selatan melakukan latihan penembakan dengan howitzer swagerak 'Msta-S' kaliber 152,4 mm di Ossetia Utara beberapa waktu lalu.

Menurut keterangan video yang dibagikan di saluran YouTube resminya pada Rabu (12/2), Kementerian Pertahanan Rusia menjelaskan bahwa "musuh-musuh" yang disimulasikan berhasil dihancurkan. Penembakan dilakukan pada target berukuran penuh, yang mewakili target tunggal dan kelompok.

Msta-S merupakan howitzer swagerak rancangan Soviet yang mulai beroperasi pada 1989. Kendaraan tempur ini dibuat berdasarkan lambung tank T-80, tetapi didukung dengan mesin diesel tank T-72.

Awak penerbangan transportasi militer melakukan lepas landas dan pendaratan di landasan pacu tak beraspal yang tertutup salju.

Ketika mengambil atau mengutip segala materi dari Russia Beyond, mohon masukkan tautan ke artikel asli.

Baca selanjutnya

Situs ini menggunakan kuki. Klik di sini untuk mempelajari lebih lanjut.

Terima kuki