Proses peluncuran yang berlangsung pada pukul 23.45 waktu Moskow berjalan mulus, seperti yang terlihat pada rekaman video yang dipublikasikan secara eksklusif oleh saluran TV Zvezda, Rabu (3/2). Rekaman tersebut menunjukkan keseluruhan proses peluncuran, mulai dari penyalaan mesin roket peluncur, pelepasan roket dari laras peluncuran hingga ketika roket meluncur bak berkas cahaya yang membelah langit malam.
Pesawat antariksa Cosmos-25 yang diluncurkan ke orbit berfungsi untuk mengendalikan sistem kedirgantaraan berbasis darat Rusia.
Ketika mengambil atau mengutip segala materi dari Russia Beyond, mohon masukkan tautan ke artikel asli.
Berlanggananlah
dengan newsletter kami!
Dapatkan cerita terbaik minggu ini langsung ke email Anda