Bali di Mata Walter Spies, Seniman Legendaris Kelahiran Rusia

Pemandangan dari Pohn Palem (View through the Palms) (Cat minyak di atas kanvas, 1938) menggambarkan istana raksasa yang terlihat dari jarak jauh oleh seseorang yang membawa air. Lukisan ini juga dibuat saat Spies berada dalam penjara.

Pemandangan dari Pohn Palem (View through the Palms) (Cat minyak di atas kanvas, 1938) menggambarkan istana raksasa yang terlihat dari jarak jauh oleh seseorang yang membawa air. Lukisan ini juga dibuat saat Spies berada dalam penjara.

Walter Spies
Goresan kuas pelukis primitivis Walter Spies terkenal di Eropa pada tahun 1920-an dan 1930-an dan membuat Bali menjadi sarang seniman, intelektual, dan penulis. Pengunjung Spies termasuk Charlie Chaplin, Rabindranath Tagore, dan H.G Wells. RBTH menampilkan beberapa lukisannya yang paling terkenal.
Baca selanjutnya

Situs ini menggunakan kuki. Klik di sini untuk mempelajari lebih lanjut.

Terima kuki